Mengenal Asosiasi Muslim Startup Indonesia (AMSI)

Perkembangan dunia digital yang semakin dinamis, ditandai dengan banyaknya perusahaan-perusahaan start up digital yang bermunculan dengan menawarkan solusi atas berbagai permasalahan, baik skala nasional maupun internasional membawa dampak positif bagi ummat. Namun banyak perusahaan startup tersebut yang menjalankan bisnisnya tidak sesuai dengan tuntunan Al-quran dan As-Sunnah.

Atas dasar hal tersebut, pada Januari 2020 beberapa pengusaha Muslim berkumpul untuk mendirikan sebuah asosiasi bernama Asosiasi Muslim Startup Indonesia, dimana misi utamanya adalah agar para pengusaha-pengusaha muslim dapat memiliki wadah untuk berhimpun, bertukar pikiran, memperluas jaringan dan tentunya dapat mengelola usaha rintisannya sesuai dengan Alquran dan Sunnah yang pada akhirnya dapat menumbuhkan ekonomi ummat dan mengharapkan ridho Allah SWT.

Share on Google Plus

About Admin2

Aksi damai yang digelar jutaan umat Islam di Monas, Jakarta ternyata memberi kesan indah merupakan aksi damai Pancasila; Yakni aksi yang religi, diisi ibadah, damai, bermoral tinggi, saling menghargai antara peserta dan aparat keamanan, saling bantu antara peserta aksi dan masyarakat.

0 comments:

Post a Comment

loading...